Gemor (Notaphoebe coriacea), Hasil Hutan Bukan Kayu (HHBK) Potensial di Hutan Rawa Gambut Book uri icon

abstract

  • Buku ini berisi informasi tentang Gemor (Notaphoebe coriacea), HHBK yang potensial di hutan rawa gambut. Selain menyajikan informasi umum, seperti kegunaan dan taksonomi gemor, buku ini juga menyajikan informasi dari aspek ekologis (potensi sebaran gemor di Kalimatan Tengah dan Kalimantan Selatan), ekonomis (potensi kegunaan dan ekonomi kulit kayu gemor) dan budidayanya (potensi regenerasi).

publication date

  • 2014-02-12