Budidaya Shorea Balangeran di Lahan Gambut Book uri icon

abstract

  • Balangeran (Shorea balangeran (Korth.) Burck.) adalah salah satu jenis komersil yang dapat dikembangkan dalam usaha budidaya tanaman penghasil kayu pertukangan di lahan rawa gambut. Balangeran merupakan jenis asli rawa gambut yang mempunyai pertumbuhan relatif lebih cepat dibanding jenis-jenis tumbuhan rawa gambut lainnya yang pada umumnya lambat. Penguasaan teknologi budidaya untuk jenis ini telah cukup memadai, sementara itu, ketersediaan lahan rawa gambut di Indonesia yang cukup besar menyebabkan peluang pengembangan usaha budidaya jenis ini menjadi cukup menjanjikan.

publication date

  • 2013-07-19